Anda bisa mengakses akun email langsung dari Webmail.
1. Buka http://example.com/webmail, ganti "example.com" dengan nama domain anda dan isikan alamat email lengkat dan password pada form login, kemudian klik tombol login.
2. Anda akan diarahkan ke halaman cPanel Webmail. Klik pada salah satu Webmail Email Client dari "Horde" atau"Roundcube".
Setelah Webmail Email Client terbuka, anda bisa periksa / baca / hapus email.
Paling Banyak Dilihat
Cara membuat akun email di cPanel
Untuk membuat akun email baru, ikuti langkah - langkah berikut : 1. Masuk ke akun cPanel...
Cara mengirim email Gmail dari alamat atau alias berbeda
Langkah 1: Tambahkan alamat Anda Di komputer, buka Gmail. Di kanan atas, klik Setelan...
Cara mengetahui konfigurasi SMTP hosting (Konfigurasi Mail Client)
Terdapat tiga metode yang biasa digunakan untuk mengirim email. Fungsi PHP mail(). Fungsi ini...
Cara mengamankan email dengan DMARC record
Apa itu DMARC record? DMARC record (Domain-based Message Authentication) adalah salah satu...
Cara Menghubungkan Akun Email Domain Ke Aplikasi Email Di Perangkat Seluler (HP)
Berikut adalah panduan langkah demi langkah mengenai cara menghubungkan akun email yang dibuat...